Welcome to my blog

Selasa, 28 Desember 2010

[Film] Kaiji : Gambling Apocalypse (2009)

Film ini telah menjadi salah satu film kesukaanku.
Minggu-minggu yang lalu aku beli DVD film ini soalnya ada Tatsuya Fujiwaranya (yg jadi Light Yagami alias Kira di Death Note movie) *meski hanya tau sedikit film"nya* Dan ternyata filmnya sangat memuaskan. Dan juga di film ini ada Ken'ichi Matsuyama yang jadi L di Death Note movie juga. Keren abis dehh ! XD
And aktingnya Tatsuya-san juga lucu.. LOL


Film ini juga disebut Kaiji : Ultimate Gambler










カイジ / カイジ 人生逆転ゲーム

# Direktur: Toya Sato
# Penulis: Mika Omori (Screenplay) Nobuyuki Fukumoto (manga)
# Produser:
# Cinematographer:
# Tanggal Rilis: 10 Oktober 2009
# Durasi: 120 Menit
# Distributor: Toho
# Bahasa: Jepang
# Negara: Jepang


Sinopsis :

Kaiji Ito adalah seorang pemuda yang pindah ke Jepang setelah lulus sekolah. Di Jepang dia tidak mendapatkan pekerjaan dan sangat frustasi pada kehidupan sosialitas yang sangat besar. Akhirnya Kaiji menghabiskan waktunya dengan berjudi, merusak mobil dan mabuk-mabukan.
2 tahun kemudian dimana kehidupannya tidak semakin membaik. Seorang penagih hutang bernama Endo datang dan meminta Kaiji untuk membayar hutang-hutangnya. Si penagih hutang tersebut memberikan Kaiji 2 pilihan: menghabiskan 10 tahun hidupnya untuk membayar hutangnya atau ikut dalam sebuah pertandingan judi dalam sebuah kapal pesiar dalam semalam untuk mengembalikan hutang dan kemungkinan besar menang banyak.
Sementara dalam kenyataannya si penagih hutang ini hanya menipu Kaiji dan percaya kalau Kaiji tak akan pernah kembali dari perjalanannya. Di tempat lain di dalam pelayaran Kaiji berjibaku untuk tetap mempertahankan hidupnya.


Tokoh :

Tatsuya Fujiwara as Kaiji Ito
Yuki Amami as Rinko Endo
Taro Yamamoto as Joji Funai
Ken Mitsuishi as Koji Ishida
Suzuki Matsuo as Taro Otsuki
Ken'ichi Matsuyama as Makoto Sahara
Kei Sato as Kazutaka Hyoto
Teruyuki Kagawa as Yukio Tonegawa


~#Sekian#~

6 komentar:

  1. oh iya aku lupa nulis soundtracknya.
    yaitu lagunya YUI yg Never Say Die/It's All Too Much.
    keren lahh~

    BalasHapus
  2. ahh gomen. aku ga tau downloadnya dimana. cari aja di mbah google. soalnya aku beli dvdnya, ngga ngdownload. hehehehe^^

    BalasHapus
  3. http://www.akhmadmajid22.blogspot.com/

    coba liat daftar lagu, kam px lagu slain yg d daftar kaga.???
    pa ja.??

    BalasHapus
  4. uploadkan apanya? filmanya?

    oh iya bentar. diliat dulu

    BalasHapus